mobil

Cara Mudah Bersihkan Mobil Sendiri di Rumah Tanpa Harus Pergi ke Salon

Apakah Anda berniat untuk mencuci mobil Anda sendiri? Belum tahu bagaimana tekniknya supaya tidak menimbulkan goresan di body mobil? Jika dibandingkan dengan mencuci sepeda motor, mobil lebih sulit dicuci. Mengapa sih? Selain karena ukuran kendarannya yang lebih besar, komponen-komponennya pun lebih kompleks. Sehingga membutuhkan teknik yang berbeda-beda untuk membersihkan mobil ini. Anda mesti me...

Tips Mengatur Barang Bawaan di Bagasi Mobil agar Lebih Ringkas

Keberadaan bagasi mobil sangat membantu kita dalam menaruh barang-barang yang akan dibawa selama berkendara. Agar muat banyak, penempatan berbagai barang bawaan ini harus dilakukan dengan cerdik. Susunan barang yang rapi memungkinkan benda-benda tersebut tetap aman dan tidak rusak sampai tiba di tempat tujuan. Biar lebih jelas, simak tips-tips menata bagasi dari Arafuru berikut ini! Apab...

Hilangkan Bau Tak Sedap di Dalam Interior Mobil dengan Panduan Ini

Bagi orang yang super sibuk, mobil tak ubahnya sebagai rumah kedua. Segala aktifitas biasa dilakukan di sini. Mulai dari berdandan, tidur, makan, nonton TV, dan lain sebagainya. Jika kebiasaan ini terus dilakukan, tentu akan menyebabkan interior mobil cepat kotor. Kotoran-kotoran yang menumpuk merupakan sarang bagi bakteri dan kuman. Akhirnya, udara di dalam mobil pun menjadi tak sedap. Alat ...