Cara Mengusir Laba-laba dari Rumah, Jurus Ampuh Sampai 10 Tahun Lebih
Mengusir laba-laba umumnya dilakukan agar rumah bersih dari sarangnya. Rumah yang dipenuhi oleh sarang laba-laba terkesan sebagai rumah yang tidak dirawat. Tidak mau kan Anda dicap pemalas gara-gara masalah ini? Laba-laba umumnya membuat sarang di sekitar sumber cahaya. Entah itu di di sekitar lampu, ventilasi udara, maupun kaca jendela. Tak jarang, dia juga menyulam sarangnya di dapur. CARA YA...