furniture

Membersihkan Furniture Kayu yang Kusam agar Nampak Baru Lagi

Anda tentu mempunyai beberapa furniture yang terbuat dari kayu di rumah, kan? Wujud dari furniture-furniture tersebut pun beraneka ragam. Mulai dari kursi, meja, lemari, rak, dan lain-lain. Mungkin Anda memilih furniture kayu lantaran terpikat oleh pesona yang dimilikinya? Furniture kayu memang mampu memancarkan keindahan tersendiri yang tiada duanya dibandingkan material yang lain. Hal ini pula y...

5 Perbedaan antara Furniture Built-in dan Ready Stock

Kini di pasaran terdapat furniture built-in dan ready stock. Secara singkat, furniture built-in merupakan furniture yang dibuat atas permintaan pembelinya. Sementara itu, furniture ready stock adalah furniture dengan persediaan (stock) yang selalu ada (ready). Biasanya sih produk furniture ready stock ini dibuat secara massal dalam jumlah yang banyak sekaligus sehingga bisa dipastikan kalau furnit...

Kiat-kiat Memilih Furniture Kayu Jati, Tidak Boleh Asal-asalan Ya!

Furniture yang terbuat dari bahan kayu jati masih menjadi primadona di Indonesia. Hal ini dikarenakan kayu jati mempunyai serat alami yang begitu indah dan kekuatannya juga sangat baik. Saking kokohnya kayu ini, bahkan rayap dan tikus sekalipun tidak mampu menggerogotinya. Inilah yang menjadi rahasia utama kenapa furniture kayu jati mampu bertahan hingga berpuluh-puluh tahun. Meskipun sangat kuat...

Kiat-kiat Sederhana agar Furniture Bambu Tidak Diserang Rayap

Furniture dari bambu memang mempunyai pesonanya tersendiri yang unik dan berbeda dari perabotan yang lainnya. Bahkan kalau dibandingkan dengan furniture kayu sekali pun, furniture bambu ini nampak lebih menarik. Furniture bambu merupakan pilihan yang paling tepat bila Anda ingin mendesain rumah dengan gaya etnik tradisional. Furniture ini mampu menghadirkan kesan natural dan alami yang sangat kuat...

Cara Membuat Furniture dari Blockboard, Hasilkan Furniture Kelas Satu Yuk!

Barangkali Anda tertarik untuk membikin sendiri furniture yang bisa digunakan di rumah. Lumayan banget kan jadinya? Anda bisa menghemat banyak biaya sekaligus memamerkan hasil karya sendiri kepada orang lain. Sebenarnya tidak terlalu susah kok untuk membuat furniture itu. Apalagi kalau Anda sudah mempunyai peralatan tukang kayu modern yang lengkap untuk mendukung pekerjaan. Untuk percobaan kali i...

Mendekor Interior Rumah Menggunakan Furniture Bekas Biar Makin Unik

Meskipun terbilang usang, furniture bekas terlalu sayang untuk dibuang. Ada banyak cerita manis yang telah terjadi di sekitar furniture tersebut. Namun membiarkannya teronggok di pojok ruangan tentu bukan ide yang bagus, apalagi menyimpannya di dalam gudang. Nah, biar furniture bekas ini tetap terlihat menarik, berikut ini cara Anda bisa memadupadankannya! Cara Pertama : Kontras Kontras berart...

Cara Menata Furniture dan Perabotan Rumah Tangga Biar Rapi

Dari sekian banyak proses mendekorasi rumah, proses penataan furniture memang yang paling banyak memerlukan perhatian. Bentuknya yang beranekaragam mengharuskan perabotan-perabotan ini mesti ditempatkan dengan benar. Perlu Anda ketahui furniture juga berpengaruh besar terhadap kenyamanan suatu ruangan. Jadi Anda harus menata furniture ini dengan baik supaya tercipta desain interior rumah yang mena...

Tips Memilih Furniture Murah dan Berkualitas, Bukan Sekadar Murahan!

Meskipun secara umum harga mebel terbilang mahal, namun ada juga beberapa penjual yang berani menjajakan dagangannya dengan harga yang murah. Biasanya, momen seperti ini terjadi saat ada diskon besar-besaran seperti menjelang perayaan hari raya ataupun di akhir tahun. Selain karena adanya promo, harga miring juga biasanya berlaku pada mebel rekondisi. Yap, mebel bekas yang telah diperbaiki kembal...

Do It Yourself! Cara Mengecat Furniture Lama dengan Warna yang Baru

Kadang-kadang kita ingin mengecat furnitur lama supaya pesonanya kembali seperti sediakala. Namun, ketidaktahuan tentang prosedur pengecatan furnitur yang benar membuat kita bertindak ceroboh dengan langsung mengaplikasikan cat tersebut begitu saja. Hasilnya bisa ditebak, bukannya tampak lebih menarik, yang ada pesona furnitur justru semakin pudar dan menghilang. Untuk membantu anda mengecat kemba...

5 Tips Merawat Furniture Kayu agar Tetap Awet (100% Ampuh Banget)

Untuk merawat furniture kayu diperlukan pemahaman yang benar. Salah-salah, justru perawatan yang Anda lakukan akan mempercepat terjadinya kerusakan pada furniture tersebut. Seperti kita ketahui, dalam dunia desain, furniture kayu bisa digunakan pada semua aliran desain rumah. Mulai dari konsep tradisional, elegan, etnik, modern, sampai gaya khas berbagai negara pun banyak memanfaatkan bahan kayu i...

Cara Membuat Furniture Meja dan Kursi dari Akar & Batang Pohon

Saat ini masyarakat cenderung menyukai sesuatu yang unik dibandingkan produk yang biasa-biasa saja. Walau produk tersebut terlihat aneh bagi sebagian orang, tapi justru keanehan itulah yang menjadikan produk tadi begitu istimewa. Tidak terkecuali pula dengan furniture seperti meja dan kursi. Orang-orang kini beramai-ramai untuk membeli meja dan kursi yang unik, aneh, dan tak biasa. Misalnya yaitu ...